Siapa Sajakah Kontributor Blog Matra Pendidikan Ini?
Siapa sajakah kontributor blog matra pendidikan ini? – Anda ingin tahu siapa penulis maupun pengirim gambar yang telah berkontribusi di blog artikel pendidikan anak ini? Atau mungkin Anda sendiri tercantum di dalamnya. Coba cek saja dengan membaca postingan ini dari awal sampai selesai.
Ilustrasi kontributor blog matra pendidikan (matrapendidikan.com)
Sejak tahun 2016 lalu, blog matra pendidikan telah bekerja sama dengan kontributor. Penulis dan pengirim gambar yang berkontribusi di blog. Sejak itu pula, admin matrapendidikan.com tidak lagi bekerja sendirian dalam meneruskan kelangsungan blog bertema pendidikan anak ini.
Para
kontributor berasal dari kalangan dosen, guru, pegawai dan pelajar. Mereka berdomisili di daerah sendiri maupun daerah lain.
Kontributor
matra pendidikan terdiri tiga kategori, yaitu kontributor gambar, kontributor
artikel dan kontributor gambar dan artikel. Para kontributor telah membantu
admin dalam menyiapkan artikel dan gambar postingan sehingga dapat disajikan kepada pengunjung..
Khusus
kontributor gambar, prosedurnya cukup sederhana. Para kontributor cukup mengirim
gambar hasil jepretannya melalui email atau akun mesenger facebook admin.
Gambar yang dikirim disertai dengan deskripsi singkat tentang gambar yang
dikirim. Tentunya gambar yang berkaitan dengan tema pendidikan.
Kontributor atau penulis artikel perlu memenuhi ketentuan seperti yang ada pada format kirim artikel di bagian header blog.
Siapa
sajakah kontributor matrapendidikan.com? Berikut adalah para kontributor
matrapendidikan.com yang aktif maupun yang non-aktif. Kontributor gambar (Rahid Sikumbang,
A.Md.Kom, Benny Rikky,S.Kom, Hary Delfingra, S.Pd, Hadi Rahim, Refrimadona,
S.Pd, H.Aditiawarman dan Rahmad Dhaniel, S.Pd.I, Ulil Ambri dan Dhe Ademauna)
Sedangkan
kontributor artikel:antara lain Ibrahim Lubis, M.Pd.I, Bakti Sukmono Aji, S.Pd,
Naser Muhammad, S.Pd dan Hadi Rahim, Sara Ayusti, Andini Meysi Ullanda, Salsabila
Dwi Vindi, Fauzia, Sultan Alfarizy, Difo
Faizi Pratama, Denis Pahlevi, Firman Saputra.
Kami admin matrapendidikan.com mengucapkan terima kasih atas kontribusinya kepada blog matra pendidikan.
Semoga samapi saat ini masih dalam keadaan sehat wal afiat.